Pedoman Pembelajaran Dalam Jaringan (Daring) ini disusun bertujuan sebagai acuan standar pelaksanaan pembelajaran dalam jaringan di lingkungan Akademi Olahraga Prestasi Nasional. Pedoman ini memuat Kebijakan, Prosedur serta Evaluasi Pelaksanaan Pembelajaran Daring dan Blended Learning.
Dengan adanya pedoman ini, diharapkan penyelenggaraan pembelajaran dalam jaringan (Daring) dapat mencapai hasil yang optimal. Untuk itu, kewajiban bersama pihak terkait melaksanakan ketentuan-ketentuan yang tercakup dalam buku pedoman ini
Sebagai akhir kata, kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada tim penyusun dan semua pihak yang terlibat dalam penyusunan Pedoman Pembelajaran Dalam Jaringan (Daring). Semoga Tuhan Yang Maha Pengasih dan Penyayang memberikan hidayahNya kepada kita semua. Amin.
Tim penyusunÂ
DOWNLOAD